Visi dan Misi Sumberahayu

Visi dan Misi

VISI

"TERWUJUDNYA KEMAJUAN DAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DESA SUMBERAHAYU YANG MERATA DAN BERKEADILAN DIDUKUNG OLEH KINERJA APARAT PEMERINTAH DESA YANG AMANAH SERTA BERAKHLAK MULIA BERLANDASKAN IMAN DAN TAKWA KEPADA TUHAN YANG MAHA ESA"  




MISI

1. Mengamalkan dan melaksanakan ajaran agama dalam kehidupan sehari-hari.

2. Meningkatkan kinerja dan pelayanan aparat Desa yang berkualitas dan profesional.

3. Meningkatkan sarana dan prasarana yang mendukung dalam kehidupan bermasyarakat.

4. Mengupayakan kemandirian masyarakat dalam pelaksanaan ekonomi yang berbasis desa.

5. Meningkatkan pemberdayaan masyarakat melalui partisipasi aktif dalam pembangunan maupun kegiatan ekonomi produktif.

6. Meningkatkan ketertiban dan keamanan serta menghormati terhadap supermasi hukum.

7. Meningkatkan kerja sama dan gotong royong dalam bermasyarakat yang berazaskan kekeluargaan.

8. Meningkatkan perberdayaan wanita.